Anugerah Yang Terindah

10 May 2011

3 comments







Ia terlahir sebagai sebuah ke indahan
sebagai pembangkit jiwa-jiwa yang tertidur
ia hadir sebagai penyejuk jiwa dan qurratu a'yunin
dan ia pun tampil sebagai perhiasan dunia
takkala jiwanya terbentuk dalam cahaya keimanan

Penyesalan

5 May 2011

1 comments

semua menangis ketakutan
saat tak ada lagi pertolongan
dan bahagia pun enggan untuk datang

menyesal...
menangis...
menjerit...

Abu Nawas : Merayu Tuhan

22 Jan 2011

1 comments






Abu Nawas sebenarnya adalah seorang ulama yang alim. Tak begitu mengherankan jika Abu Nawas mempunyai murid yang tidak sedikit. Di antara sekian banyak muridnya, ada satu orang yang hampir selalu menanyakan mengapa Abu Nawas mengatakan begini dan begitu. Suatu ketika ada tiga orang tamu bertanya kepada Abu Nawas dengan pertanyaan yang sama. Orang pertama mulai bertanya. 

Padang Masyhar

7 Jan 2011

4 comments




Ketika sangkakala ditiup  Israfil
Ketika manusia-manusia berlari tanpa arah
Ketika ruas-ruas wajah cemas mulai nampak
Ketika rona kebahagian wajah orang mukmin terpancar

Padang Masyhar telah dibuka

Untukmu Ibu

22 Dec 2010

7 comments





masih ku ingat sentuhan jemarimu
yang selalu membelai dalam kegalauan hatiku
ada getaran bahagia yang merasuk dalam jiwaku
ketika melihat senyumanmu
senyum yang tak pernah pudar di wajahmu

Jeritan Suara Rakyat

20 Dec 2010

4 comments




disini, kami berjuang...!

di antara ribuan langkah dan harapan
demi penghidupan yang penuh arti
karena itu keyakinan kami
karena ini negeri kaya penuh sejuta makna
yang mengobralkan berjuta-juta impian namun tiada bermakna
sebab telah dirampas oleh tangan-tangan kekuasaan

Teka-Teki Albert Einstein

19 Dec 2010

3 comments




Kemarin liat postingan note temen di FB yang memaparkan tentang teka-teki Albert Einstein tentang 5 buah rumah dengan penghuni yg berbeda-beda…

Sebenarnya teka-teki ini sudah banyak di tulis ulang oleh orang-orang…dan mungkin di antara pembaca yg nantinya mampir ke blog aku sudah berkali-kali menemukan teka-teki ini, tapi gak ada salahnya kalo aku tampilkan lagi disini… hehehe…

Inilah teka-tekinya…